BANTUAN BUKU VIA -CSR-

PT. PENERBIT ERLANGGA

PT.Penerbit Erlangga hadir pada tahun 1952, di tengah keprihatinan kondisi pendidikan nasional, saat para siswa Indonesia kesulitan memperoleh buku-buku untuk belajar. Keprihatinan ini melecut Penerbit Erlangga untuk berkarya dengan melahirkan banyak buku.
Tujuan kami adalah ikut berpartisipasi dalam peningkatan kualitas pendidikan dengan menerbitkan buku-buku bermutu, mulai dari tingkat prasekolah, TK, sekolah dasar, sekolah menengah, perguruan tinggi, dan kalangan profesional.

  • Pra sekolah/PAUD : Lebih dari seribu judul buku yang sudah kami terbitkan.
  • Sekolah dasar : lebih dari seratus judul buku telah diterbitkan, mencakup buku teks & soal.
  • Sekolah menengah : lebih dari dua ratus judul buku telah diterbitkan, mencakup buku teks & soal.
  • Perguruan tinggi : lebih dari seribu judul buku telah diterbitkan untuk semua jurusan (fakultas).
  • Umum : lebih dari delapan ratus judul buku telah diterbitkan.

Komitmen Penerbit Erlangga tampak dari misinya: "melayani ilmu pengetahuan". Sebagai pelayan Penerbit Erlangga berupaya tetap tanggap terhadap arus reformasi pendidikan. Untuk itulah, revisi, pembaruan, dan penglahiran buku-buku baru terus dilakukan

Erlangga Group
  1. Erlangga (www.erlangga.co.id)
  2. Esis (www.esiscommunity.com)
  3. Erlangga For Kids
  4. Esensi
  5. Phibeta
  6. GAP (www.gapprint.com)
  7. Eureka
PROGRAM CSR

Dengan terjadinya krisis ekonomi di Indonesia maka hal ini berdampak ke semua bidang dan untuk memulihkannya bukan hanya tanggung jawab pemerintah saja, tapi setiap insan manusia berperan untuk mewujudkan kesejahteraan sosial dan peningkatan kualitas hidup masyarakat Indonesia.Seiring dengan pesatnya perkembangan sektor dunia usaha sebagai akibat liberalisasi ekonomi, berbagai kalangan swasta, organisasi masyarakat, dan dunia pendidikan berupaya merumuskan dan mempromosikan tanggung jawab sosial sektor usaha dalam hubungannya dengan masyarakat dan lingkungan.

Oleh karena itu dua hingga tiga tahun ini, panggung bisnis dan politik di tanah air cukup gempita di ramaikan wacana seputar tanggung jawab social perusahaan ( CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY / CSR ). Kesadaran akan pentingnya mempratikkan CSR ini sudah menjadi tren global seiring dengan semakin maraknya kepedulian perusahaan untuk mengutamakan para STAKEHOLDERS nya dan lebih melihat serius pengaruh dimensi sosial, ekonomi, dan lingkungan dari setiap aktivitas bisnisnya untuk mendukung eksistensi dan untuk meningkatkan keuntungan perusahaan.







BUKU UNTUK PROG. CSR


Oleh karena itu kami PT. Penerbit Erlangga yang sudah sejak tahun 1952 berkiprah dalam hal penerbitan buku – buku berkualitas dari tingkat TK sampai Perguruan Tinggi, dan juga buku – buku umum lainya ikut serta membantu perusahaan - perusahaan yang menjalankan program CSR nya di bidang pendidikan dengan
memberikan kebijakan khusus dan harga khusus untuk pengadaan buku untuk Program CSR.

Adapun kebijakan dan harga khusus yang kami maksudkan adalah:
1. Kami memberikan Potongan Harga ( Diskon ) yang disesuaikan dengan pembelian
anda, yang kami awali dari diskon dasar 30 %
2. Kami juga memberikan layanan gratis biaya antar untuk wilayah JABODETABEK.

BUKU MURAH


THE BEST STORY QURAN (disc. 30%)

Salah satu buku terbitan dari PT Penerbit Erlangga yang sangat laris dipasaran. ini merupakan buku khusus untuk anak anak yang berisi kisah-kisah yang diambil dari Al Quran, dapatkan dengan harga Rp. 80.500,- (dari harga Rp. 115.000,-)